Pertemuan 5 - BAB.2. Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan

Gambar
 ORGAN PADA TUMBUHAN Organ adalah kumpulan dari beberapa macam jaringan yang berbeda dan membentuk satu kesatuan untuk melaksanakan suatu fungsi. Setiap makhluk hidup, baik  tumbuhan , hewan, dan manusia mempunyai organ tubuh. Organ yang dimiliki makhluk hidup digunakan untuk menunjang keberlangsungan hidupnya. Setiap organ memiliki fungsi utama atau fungsi khusus yang tidak dapat digantikan oleh organ lain. Selain fungsi utama, beberapa organ mempunyai fungsi tambahan sehingga antara satu makhluk hidup dengan makhluk hidup lainnya mempunyai ciri khas masing-masing. Organ yang dimiliki  tumbuhan  terdiri dari organ pokok (utama) dan organ tambahan. Organ pokok merupakan organ yang sangat penting bagi tumbuhan. Sedangkan organ tambahan merupakan hasil modifikasi organ pokok. Jadi, setiap organ tidak bekerja sendiri-sendiri, melainkan organ-organ bergantung dan saling memengaruhi satu sama lainnya. Maka dari itu, penting untuk mengetahui organ yang ada pada tumbuhan. A...

PKWU : (Kelas X IPA 1-3) BUDIDAYA TANAMAN PANGAN 2

 2. Biji-bijian

Biji-bijian merupakan sumber energi yang baik bagi tubuh karena mengandung beragam nutrisi penting seperti protein, vitamin, mineral dan lemak sehat. Biji-bijian tidak menjadi makanan pangan utama karena produksi per luas lahan jauh lebih sedikit sehingga menjadi lebih mahal dibandingkan serealia dan umbi. sehingga biji-bijian menjadi pangan tambahan saja. Tanaman biji-bijian yang sering kita konsumsi antara lain seperti kedelai, kacang tanah daan kacang hijau.





a. Kedelai (glucine max L)

Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat. Tinggi permintaan pasar terhadap hasil olah berbahan baku kedelai menjadikan biji kedelai mempunyai harga yang terbilang tinggi sehingga menjadikan budidaya tanaman kedelai menjadi prospek bisnis budidaya yang cukup menjanjikan.





b. Kacang tanah (arashis hypogeae L)

Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai. Kondisi iklim Indonesia yang sesuai dengan syarat tumbuh tanaman ini menjadikan tanaman mudah  sekali beradaptasi serta mempunyai prospek yang cukup menjanjikan untuk dibudidayakan.




c. Kacang Hijau (vigna radiata L)

Tanaman kacang hijau merupakan tanaman palawija terpenting ketiga setelah tanaman kedelai dan tanaman kacang tanah, serta merupakan sumber nabati hayati tertinggi jenis suku polong-polongan. Pembudidayaan kacang hijau memerlukan pemeliharaan yang intensif untuk menghasilkan biji kacang hijau yang berkualitas dan bermutu baik.




d. Kacang mete (
Anacardium occidentale)

Kacang mete adalah camilan lezat dengan rasa gurih, asin, sedikit manis, dan renyah. Hal ini menjadikan kacang mete disukai banyak orang. Bukan hanya lezat dijadikan camilan, kacang mete ternyata juga menawarkan sejumlah manfaat kesehatan yang sayang untuk dilewatkan. 

Kacang mete juga biasa disebut kacang mede atau kacang mente. Kacang mete sebenarnya bukanlah kacang, melainkan biji dari buah jambu mete. Buah jambu mete yang juga dikenal sebagai jambu monyet yang memiliki nama Latin Anacardium occidentale

Jambu mete tampak seperti lonceng dan berwarna keabu-abuan. Buah ini memiliki panjang sekitar 5 cm dan ujung buahnya berbentuk kacang yang runcing melengkung. Ujung buah yang runcing melengkung inilah yang disebut biji dan sering diolah menjadi kacang mete.

Jika sudah matang, biji dipisahkan dari buah untuk kemudian dikeringkan. Setelah itu, Anda bisa memanggang atau menggoreng kacang mete untuk dijadikan berbagai macam penganan. Kacang mete sering dimakan begitu saja atau dijadikan bahan campuran cokelat, kue, sambal, dan bahan makanan lainnya.




e. Kacang Kenari (Canarium ovatum)

Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

Meningkatkan kognisi dan kesehatan otak
Protein beta amiloid mempromosikan plak amiloid di otak yang mengarah pada perkembangan Alzheimer, demensia, dan penyakit degeneratif lain dan gangguan kognitif. Kenari memiliki senyawa neuroprotektif seperti melatonin, vitamin E, lemak omega-3, dan antioksidan folat serta efek anti-inflamasi. Mengonsumsi kenari dapat membantu meningkatkan kognisi dan memori, pembelajaran, dan koordinasi motorik sehingga meningkatkan kinerja kognitif dan kesehatan otak.

Mencegah penyakit jantung
Kenari memiliki mekanisme kardioprotektif karena efeknya pada kadar kolesterol, detak jantung, dan fungsi endotel. Kehadiran L-arginine, asam amino dalam kenari memberikan manfaat multivaskular bagi orang yang sakit karena masalah jantung atau berisiko besar mengalami serangan jantung.

Kenari juga kaya asam lemak omega-3, asam alfa-linolenat (ALA) nabati, yang memiliki aktivitas antiinflamasi dan antikoagulan yang kuat. Hal ini dapat membantu mencegah pembekuan darah dan menurunkan risiko serangan jantung. Beberapa penelitian mengatakan konsumsi empat butir kenari sehari dapat mengurangi 50 persen kemungkinan terkena serangan jantung.


                 
  


Latihan : Jawablah pertanyaan di bawah ini!

1. Terangkan ciri-ciri tanaman Kedelai, kacang tanah serta kacang kenari berdasarkan gambar!


referensi :
https://gaya.tempo.co/read/1501867/jaga-kesehatan-mental-otak-dan-tubuh-dengan-kenari
Aspirasi _Prakarya dan Kewirausahaan_ Bethi Ristiana
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjkLShovOnrEucrhBJSzilRRL_rn7R2drMRFQw4xednUw3yu32zCsRZjBWcA62hwRSNsM8lpe7gZIOHK4U2AzoZyt9BnhetPPHkCyeCubyFg7TWoIx2rkz9ezCZ8_IhNlwNTfgWPX21Cgs/s0/unnamed.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjMcupsswNQxdiorT7aS-dZwNVk6pxaR-tXB2UysIrX47LoZ47Xt8E-s1ATPOM4ikhpmT8kc0rb7j8Lf_PMSU6V-p3px0fHiRnTNvKXJ10TVycCuKNQrFTKblwnGbODgV3gnNxqU1QKk5U/s320/3cee27b6ea05416c9db6d4ee2fdafb71.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh87pDUDK-oxSsg88bDo7G7qYdFdL85aVQMCjpLySyyj0WH3zOGxjmNdQkooqqXdPLiBvZCdgotvqydrCYuGg8SZEXCJssc95ON2-Yu7pmR9YVkfeVXCwCWhKVOoZzg-xBRofQGVJF0T-E/s0/images+%25281%2529.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEggy3iv87-c_8D8o5bagyWCl0C48fmTZ1PPIhW2OX4NZkIV49WpifwYxFen6lGWpRicvBaapCoOQUo40NPj7f3QYY9-K50KI8Xg4b8t46WPiAYEB2MCJpN-yl-zLNG_RIx4cLfOKel5J3I/s0/download+%25281%2529.jpeg

Komentar

  1. Nama : Nur Sabrina wailissa
    Kls : X Ipa2

    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat

    Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai

    Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin.



    BalasHapus
  2. Nama: Harni Nuru
    Kelas: X-ipa2

    - Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    - Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    - Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    BalasHapus
  3. Nama : Jurniati Kasmin
    Kelas : X IPA 2
    Tugas : PKWU

    Jwbn

    1) - Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda
    - Bentuk kacang almond(kenari) ini lonjong dengan warna cokelat tua (berkulit). Permukaan kulitnya tampak seperti keriput
    - kacang kedelai merupakan
    Biji dari tanaman sejenis kacang panjang bentuk kacang kedelai agak mirip dengan kacang hijau tetapi warna kacang kedelai warna kulit biji kuning,hijau atau coklat

    BalasHapus
  4. Nama : Muhammad Zafran
    Kelas : X IPA 2


    1. Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda

    2. Bentuk kacang kenari ini lonjong dengan warna kulit cokelat tua. Permukaan kulitnya tampak seperti keriput

    3. kacang kedelai merupakan
    Biji dari tanaman sejenis kacang panjang bentuk kacang kedelai agak mirip dengan kacang hijau tetapi warna kacang kedelai warna kulit biji kuning,hijau atau coklat

    BalasHapus
  5. Nama: RUGAYA LAITUPA
    Kelas: X Ipa2


    Tanaman KEDELAI merupakan penghasil protein nabati yang palng utama di dunia. Di Indonesia, Kedelai juga sangat populer dan jadi bahan baku pembuatan sejumlah makanan seperti tahu, tempe, kecap dan lain lain. Berikut adalah ciri-ciri umum dari tanaman KEDELAI:

    ● Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak.
    ● Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang.
    ● Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    ● Buah atau polong pada keledai berwarna kuning sedikit kecoklatan dengan bulu-bulu halus pada semua permukaan.
    ● Daun pada tananaman kedelai merupakan daun tunggal yang ada pada buku pertama. Namun selanjutnya pada buku di atasnya akan terbentuk daun majemuk. Permukaan daun pada tanaman kedelai ditumbuhi bulu halus di kedua sisinya.
    ● Bunga kedelai digolongkan sebagai bunga sempurna karena terdapat alat kelamin jantan sekaligus betina pada bunga tersebut

    *Ciri-ciri kacang tanah:
    - Satu famili dengan tanaman pangan lainnya seperti lentil, kacang kedelai, dan buncis
    - Buah kacang tanah tidak memiliki pulpa dan benihnya tersimpan di dalam cangkang yang ketika dewasa menjadi kering dan keras
    - Tanaman tahunan
    - Mempunyai batang lurus sekitar 30-50 cm
    - Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing
    - Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan
    - Tumbuh di tempat yang hangat, dengan kelembaban tinggi, membutuhkan tanah yang gembur.


    - Kacang kenari adalah sebuah kacang dari berbagai pohon bergenus Juglans (Keluarga Juglandaceae), yang sebagian besar adalah kacang kenari Persia atau Inggris, Juglans regia. kacang tersebut digunakan untuk makanan setelah diproses ketika masih berwarna hijau untuk membuat makanan dengan rasa asam atau ketika sudah matang untuk diambil daging kacang-nya. Daging biji kacang kenari hitam timur dari Juglans nigra secara komersial kurang tersedia, seperti halnya daging kacang mentega dari Juglans cinerea. Kacang kenari kaya akan protein dan asam lemak esensial.

    BalasHapus
  6. Nama: Muhammas K.F. Tabrani Bennu Nur
    Kelas: X IPA 2

    Jawaban:
    -Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing

    -Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma

    -Bentuknya lonjong, dengan kulit yang keriput dan berwarna coklat tua

    BalasHapus
  7. Nama:Nur gamar
    Kelas:X ipa 2

    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat. Tinggi permintaan pasar terhadap hasil olah berbahan baku kedelai menjadikan biji kedelai mempunyai harga yang terbilang tinggi sehingga menjadikan budidaya tanaman kedelai menjadi prospek bisnis budidaya yang cukup menjanjikan.
    -kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda rasa gurih dan legit.Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai. Kondisi iklim Indonesia yang sesuai dengan syarat tumbuh tanaman ini menjadikan tanaman mudah sekali beradaptasi serta mempunyai prospek yang cukup menjanjikan untuk dibudidayakan.
    -Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  8. Nama : Kamarudin Sihari
    Kls : X IPA 2

    -Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    - Kedelai termasuk tanaman
    TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    -kacang tanah Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda. Rasanya gurih dan legit, sehingga banyak disukai.

    BalasHapus
  9. Nama: Mutia Eko
    Kelas: X IPA- 2

    JAWABAN:

    1). Tamanan keledai termaksuk tanaman TERNAK dengan demikian bagian barltang tidak berkayu sehingga lunak.
    Akar pada tanaman keledai tergolong akar tunggang, buah keledai berupa bolong yang di dalambya terdapat biji, buah atau polong pada keledai berwarna kuning sedikit kecoklatan dengan bulu- bulu halus di semua permukaan. Daun pada tanaman keledai merupakan daun tunggal yg ada pada daun pertama. Bunga keledai di golongkan sebagai bunga sempurna karena terdapat alat kelamin jantan dan juga betina pada bunga tersebut. Tanaman keledai tergolong tanaman semusim, usia tanaman keledai kurang lebih 3 bulan.

    2). Kacang tanah ( Arachia Hyapongaea) adalah tanaman dari keluarga kacang polong, satu family dengan tanaman kacang lain seperti lentil, kacang keledai, dan buncis.
    Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. Bunga pada kacang tanah biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelompok tubular, bergelombol dalam 2 sampei 6 bunga masing-masing. Ketika bunga di dasar dewasa, batang bunga yang panjang membungkuk dan menembus tanah. Setelah di dalam tanah maka perkembangan akan berlanjut hingga menjadi buah kacang.

    3). Kacang kenari merupakan makanan dengan paket lengkap. Selain bisa mengganjal lapar, kacang juga kaya nutrisi yang baik untuk tubuh.
    Salah satu varian kacang- kacangan adalah kacang kenari. Beberapa orang mengenal kacang ini dengan sebutan walnut.

    BalasHapus
  10. Nama:Achmad rizky lukman
    Kelas:X-IPA²
    :Jawaban:
    1
    –kacang tanah
    Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna coklat muda,rasanya gurih sehinga banyak banyak di sukai.

    –kacang kedelai
    Kenari memiliki mekanisme kardioprotektif karena efeknya pada kadar kolesterol, detak jantung, dan fungsi endotel. Kehadiran L-arginine, asam amino dalam kenari memberikan manfaat multivaskular bagi orang yang sakit karena masalah jantung atau berisiko besar mengalami serangan jantung.

    –kacang kedelai
    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat. Tinggi

    BalasHapus
  11. Nama: Filzah Ihlaziah K.Narahaubun
    Kelas: X IPA2


    1.Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    2.Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    3.Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda


    BalasHapus
  12. Nama : Anisa Putri Sulehu
    Kelas : x ipa2


    Jawabang


    Tanama keledai . Merupakan gandugan sumber protein nabati yg tinggi , kaya fitamain , B zat besi asam folat , kalsium , potasium dan serat.

    Kacang tanah adalah berasar dari negara berazilia, Amerika seratan .dan kacang tanah di indonesia merupakan tanaman yang sagat penting kedua dalam jenis kacang - kacang setelah keledai


    Kacang kenari adalah antioksidan seperti felavonald asam elagiat , folatb, gamma - toko ferol, alpha - tokoferol ( vitamin E) delta - toko ferol , vitamin e , selenium , melatonin, dan proantosianidin, selain itu kacang kenari juga banyak asam lemak omega3 asan alfa- linoleat , nabati bersama serta makanan protein , magnesium dan fosfor

    BalasHapus
  13. Nama: M. Zulkasim Nur Marasabessy
    Kelas: X Ipa2

    Karakteristik kedelai yang dibudidayakan (Glycine max L. Merrill) di Indonesia merupakan tanaman semusim, tanaman tegak dengan tinggi 40- 90 cm, bercabang, memiliki daun tunggal dan daun bertiga, bulu pada daun dan polong tidak terlalu padat dan umur tanaman antara 72-90 hari

    Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  14. Nama:Nafisa Luhulima
    Kelas:X IPA²

    Jawaban:
    1.Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat
    2.Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.
    Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai
    3. Kacang Kenari (Canarium ovatum)

    Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  15. NAMA:SAQINAH.RAHMAWATI
    KELAS:X.IPA.2
    TUGAS:PKWU
    JAWABAN:👇

    -)Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    -)Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    -)kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Rasa kacang kenari yang dijual di pasaran biasanya gurih. Oleh karena itu, ada berbagai jenis kacang kenari yang dikenal.

    BalasHapus
  16. nama : syafiq ananto putra
    kelas : X IPA²


    1.Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma

    2.Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda. Rasanya gurih, sehingga banyak disukai.

    3.Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat

    BalasHapus
  17. Nama: jurniardi harun mahu
    Kelas: X ipa²
    Jawaban
    1.Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    2.Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma

    3..Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat

    BalasHapus
  18. AKMALUDDIN MADIA
    X IPA 2
    JAWAB:

    -Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    -Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    -Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat

    BalasHapus
  19. Nama:jahra Selan
    Kelas: x-ipa³
    Jawaban.
    1.Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    2.Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.
    Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.

    3.Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    BalasHapus
  20. Nama: Ismi Aisyah Nur
    kelas : X ipa 3
    jawaban:

    Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat

    BalasHapus
  21. Nama : Rahmadani Laadia Cahyani
    Kelas : X IPA 3
    Tugas : PKWU

    jawaban:

    1.ciri tanaman kedelai:
    a. Batangnya memiliki rambut² halus
    b. Struktur daun trifoliate (3 buah daun dari tiap batang tersier)
    c. bijinya dilindungi polong
    d. bijinya berkeping dua

    2. Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda.

    3. ciri-ciri kacang kenari:
    a. berdaun majemuk berisi genap
    b. tumbuh ditempat hangat
    c. bunga biasanya berwarna kuning

    BalasHapus
  22. Nurwahyuni
    X IPA³
    Jawaban :
    _kacang kedelai termasuk tanaman termasuk tanaman ,dengan demikian bagian batang tidak berkayu hingga lunak.akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggal .buah tanaman keledai berupa polong yg di dalamnya terdapat biji. ini berkeping dan terbungkus dengan kulit biji yg tak mengandung endosperma

    _kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm.-daun majemuk, menyirip, panjang dengan empat helai daun masing².- bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing²

    _kacang kenari mempunyai struktur batang tegak dan mampu tumbuh mencapai ketinggian 45 , tinggi banri sekitar 3 meter dengan lebar 1,5 meter. warna batangnya bervariasi mulai dari putih, kelabu sampai coklat gelap

    BalasHapus
  23. Nama : Syarifah Salwa Alhabsyi
    Kelas : X IPA 3
    Jawab :
    • Kedelai termasuk tanaman
    TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    • kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda rasa gurih dan legit.Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.

    • kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  24. Nama: Arifatun nisa sanmas
    Kelas: X IPA 3

    jawab:
    - Kedelai merupakan polong yang didalamnya gerdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji, buah/polongnya berwarna kuning kecoklatan dengan bulu" halus pada permukaannya, daun tanaman kedelai merupakan daun tunggal dan majemuk
    - Buah pada tanaman kacang tanah berbentuk polong dan berwarna putih kecoklatan
    - Buah kenari berisi biji yang terbungkus dalam cangkangnya, buah kenari berwarna hijau dan hitam, cangkangnya berwarna kecoklatan dan berisi daging biji kenari.

    BalasHapus
  25. NAMA:Pattykolan Tuankotta
    KELAS:X IPA 3
    JAWABAN:
    1).Kedelai termasuk tanaman
    TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    2).kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda rasa gurih dan legit.Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.

    3).kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  26. Nama:nur sari delima litiloly
    Kelas: X IPA 3
    jawab:

    1.tanaman kedelai merupakan penghasil protein nabati yg paling utama di dunia.di Indonesia,kedelai juga sangat populer dan jadi bahan baku pembuatan sejumlah makanan seperti tahu,tempe kecap,dan lain lain.berikut adalah ciri-ciri umum dari tanaman kedelai:

    •Kedelai termasuk tanaman ternak, dengan demikian bagian batang Tidak berkayu sehingga lunak.
    •Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang.
    •Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji.biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    •Buah atau polong pada kedelai berwarna kuning sedikit kecoklatan Dengan bulu-bulu halus pada semua permukaan.
    •Daun pada tanaman kedelai merupakan daun tunggal yang ada pada buku pertama.namun selanjutnya pada buku di atasnya akan berbentuk daun mejemuk.permukaan daun pada tanaman kedelai di tumbuhi bulu halus di kedua sisinya.
    •Bunga kedelai di golongkan sebagai bunga sempurna karena terdapat alat kelamin jantan sekaligus betina pada bunga tersebut.

    2.•Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm.
    •Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing.
    •Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    3.ciri-ciri tanaman kenari:
    •Batang. Batangnya tegak dengan warna pegagan kelabu, kayu putih, serta teras coklat tua. Jika kulitnya diiris akan mengeluarkan getah kenari, seperti damar, mula-mula berwarna putih dan melekat, kemudian seperti lilin berwarna kuning pucat (elemi). Gum elemi memiliki tekstur lunak, berwarna keputih-putihan berbau aromatik seperti terpentin, dan merupakan hasil eksudasi patologis dari tumbuhan ini.

    •Akar. Sistem perakaran pada tanaman ini adalah sistem akar tunggang. Pada sistem akar tunggang, baik akar primer maupun satu atau lebih akar lateral yang menggantikan akar primer pada tahap awal perkembangan kecambah tumbuh lebih cepat dan menjadi lebih besar serta kuat daripada akar-akar lain, sehingga terbentuk satu atau lebih akar -akar utama.

    •Daun. Daunnya majemuk menyirip gasal dengan 4-5 pasang pinak daun yang menjorong memanjang, dengan permukaan licin dan mengkilap. Daun tidak mempunyai daun penumpu.

    •Bunga. Perbungaannya berbentuk malai. Berkelamin tunggal, zigomorf, kelopak dan mahkota berbilangan 5, daun kelopak dan daun mahkota berbilangan 5, daun mahkota bebas. Benang sari 8. Tersusun dalam 2 lingkaran yang tidak lengkap. Cakram kelihatan jelas.

    •Buah. Bakal buah beruang 2-3, tiap ruang dengan 1-2 bakal biji yang apotrop atau epitrop. Berbiji, gepeng, panjang, terdapat 2-3 biji dalam satu buah (berbentuk sawo kecil).

    •Biji. Bijinya banyak mengandung lemak manis. Biji yang kering akan mengandung 65 % minyak lemak ( = ester , asam stearine , palminine , oleine , dan minyak wijen ). Minyak dan lemak merupakan bahan cadangan penting dalam tubuh tumbuhan yang seringkali dijumpai dalam biji. Lemak dan minyak merupakan gliserida asam lemak. Perbedaan diantara keduanya umumnya berdasarkan sifat-sifat fisik, pada suhu normal lemak berbentuk padat, dan minyak berbentuk cairan. Lemak jarang disimpan didaun, batang, dan akar, tapi sebagian besar dibiji. Lemak selalu disimpan dalam benda khusus disitosol, dan sering terdapat ratusan sampai ribuan benda itu ditiap sel penyimpannya. Benda itu dinamakn benda lipid sferosom, dan oleosom. Oleosom dapat diisolasi dari biji dalam bentuk agak murni, sehingga dapat dianalisis komposisi dan strukturnya.

    BalasHapus
  27. Nama:Hilda G Amahoru
    Kelas: X IPA³
    JAWABAN👇👇

    - Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    - Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    - Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    BalasHapus
  28. Nama: muhamad iksan kaimudin
    Kelas: XIPA3
    Jawaban

    Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  29. Nama : Rizka Afrilia Hasan
    Kelas : X IPA 3
    JAWABAN :
    1. Kedelai merupakan tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang didalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    2. Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm.
    - Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing.
    - Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergelombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.
    - Memiliki bentuk seperti biji dengan warna coklat muda.

    3. Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika matang berubah coklat.

    BalasHapus
  30. Nama:Muh Y Attamimi
    Kelas : X IPA 3
    1).Kedelai termasuk tanaman
    TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    2).kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda rasa gurih dan legit.Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.

    3).kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  31. Nama: Sartika Dewi Rumida
    Kls:X IPA 3
    Jawaban:
    1.Tanaman kedelai dan kacang tanah di golongkan menjadi tanaman dikotil,Karena kedelai dan kacang tanah memiliki biji berkeping 2.Ketika akan tumbuh tunas biji itu membelah menjadi dua.Sedangkan kacang kenari memiliki ciri yaitu:
    Berbentuk bulat atau lonjong yang seukuran bola golf yang memiliki diameter 4-5 cm.Dan saat masih muda kacang kenari berwarna hijau dan ketika sudah masak akan berubah menjadi cokelat.


    BalasHapus
  32. Nama:Isya Azzahra Sia
    Kelas:XIpa 3
    Jawaban:

    -Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    -tanaman kedelai termasuk tanaman terna,dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak,akar tanaman kedelai tergolong akar tunggang,buah tanaman kedelai berupa polong yang didalamnya terdapat biji,buah pada kedelai berwarna kuning sedikit kecoklatan

    -kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna coklat muda

    BalasHapus
  33. Nama : elza alsid sugoro
    Kelas: X ipa 3

    1.Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.
    Kacang tanah memiliki bentuk seperti 2.biji dengan warna cokelat muda. Rasanya gurih, sehingga banyak disukai.
    3.kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  34. Nama:Nada Saumi Serumena
    Kelas:X IPA 3

    1.kacang kenari mengandung banyak asam lemak omega-3,asam Alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium,dan fosfor.
    Kacang kenari memiliki 2 manfaat yaitu:
    -meningkat kognisi dan kesehatan otak.
    -mencegah penyakit jantung.
    Kenari memiliki senyawa neuroprotektif seperti melatinon,vitamin E,lemak omega-3,dan antioksidan folat serta efek inti-inflamasi.
    2.kacang tanah merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.
    3.kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B,zat besi,asam folat,kalsium, potassium dan serat.

    BalasHapus
  35. Nama : Safira Hamin
    Kelas: X ipa 1

    1.Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.
    Kacang tanah memiliki bentuk seperti 2.biji dengan warna cokelat muda. Rasanya gurih, sehingga banyak disukai.
    3.kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  36. Nama : Sadra Alsalam Kelutur
    Kelas : X IPA 1
    Jawaban :

    – Kacang Kedelai
    Kacang Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat. Tinggi permintaan pasar terhadap hasil olah berbahan baku kedelai menjadikan biji kedelai mempunyai harga yang terbilang tinggi sehingga menjadikan budidaya tanaman kedelai menjadi prospek bisnis budidaya yang cukup menjanjikan.

    – Kacang Tanah
    Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai. Kondisi iklim Indonesia yang sesuai dengan syarat tumbuh tanaman ini menjadikan tanaman mudah sekali beradaptasi serta mempunyai prospek yang cukup menjanjikan untuk dibudidayakan.

    – Kacang Kenari
    Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  37. Nama : Ahmad Khairudin rumuar
    Kelas : X IPA ¹


    - Kedelai
    Kedelaitermasuk tanamanTERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    -kacang tanah
    Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda. Rasanya gurih dan legit, sehingga banyak disuka

    -kenari
    Kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    BalasHapus
  38. Nama : Aprindha Putri Ruddy
    Kls : X IPA 1
    Jawab : • kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. buah tanaman kedelai berupa polong yg di dalamnya terdapat biji. biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yg tak mengandung edosperma. buah atau polong pada kedelai bewarna kuning kecoklatan dengan bulu' halus pada semua permukaan.
    • kacang tanah tanaman dari keluarga kacang polong, satu famili dengan tanaman pangan lai seperti lentil, kacang kedelai dan kacang buncis. meskipun dari sudut botanikal kacang tanah adalah jenis kacang-kacangan, dari sudut pandang makanan, kacang tanah di anggap sebagai kelompok buah-buahan kering kering, sama seperti almond, hazelnut atau kacang walnut.
    • kacang kenari berisi biji yg terbungkus cangkang yg keras dan dengan isi "daging" yg mengandung lemak dan protein tinggi dan dapat di makan.

    BalasHapus
  39. Nama:Jihan Amalia baidin
    Kelas:X IPA 1
    Jawaban:•tanaman kedelai

    Karakteristik kedelai yang dibudidayakan (Glycine max L. Merrill) di Indonesia merupakan tanaman semusim, tanaman tegak dengan tinggi 40- 90 cm, bercabang, memiliki daun tunggal dan daun bertiga, bulu pada daun dan polong tidak terlalu padat dan umur tanaman antara 72-90 hari

    •kacang tanah

    Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing

    •kacang kenari
    Buahnya berisi biji yang terbungkus cangkang (endokarp) yang keras dengan isi "daging" yang mengandung lemak dan protein tinggi dan dapat dimakan
    Tempat Tumbuh. Tempat tumbuhnya di hutan primer, pada tanah berkapur, tanah berpasir maupun tanah liat, dari ketinggian rendah sampai 1500 meter diatas permukaan laut.Tinggi Pohon. Tinggi pohon kenari sampai 45 meter, sedangkan tinggi banir sampai 3 meter dan lebarnya 1,5 meter. Batangnya tegak dengan warna pegagan kelabu, kayu putih, serta teras coklat tua.Akar. Sistem perakaran pada tanaman ini adalah sistem akar tunggang

    Tempat Tumbuh. Tempat tumbuhnya di hutan primer, pada tanah berkapur, tanah berpasir maupun tanah liat, dari ketinggian rendah sampai 1500 meter diatas permukaan laut.

    Tinggi Pohon. Tinggi pohon kenari sampai 45 meter, sedangkan tinggi banir sampai 3 meter dan lebarnya 1,5 meter.

    Batangnya tegak dengan warna pegagan kelabu, kayu putih, serta teras coklat tua.

    Akar. Sistem perakaran pada tanaman ini adalah sistem akar tunggang

    BalasHapus
  40. Nama: Jamiah tulkhairia ulath
    Kls: X IPA 1
    Jawaban:
    Ciri-ciri kedelai
    1.Tanamannya bisa merambat atau tegak.
    2.Bentuknya perdu.
    3. Akarnya memiliki akar serabut dan tunggang.
    4. Daunnya berwarna hijau.
    5.Buahnya panjang dengan jumlah biji setiap polongnya 3-5 butir.
    6.Bunganya bisa berwarna ungu atau merah tergantung dari jenis kedelainya.

    Ciri-ciri kacang tanah

    Akar kacang tanah termasuk akar kacang tanah, dengan akar bercabang yang tumbuh pada akar tunggang, akar kacang tanah memiliki bintil/bintil akibat hubungan simbiosis mutualisme dengan bakteri penahan N rhizobium sp .
    Batang pada kacang tanah memiliki ukuran yang pendek dan kutu buku”, awalnya tumbuh tunggal tetapi pada ujung dahan keluar “seolah-olah” menggumpal, adapun tinggi batang 30 sampai 50 cm.
    Daun kacang tanah berbentuk majemuk dengan sirip genap, terdiri dari 4 daun bulat lonjong dan berbulu.

    Ciri-ciri kacang kenari
    Kacang kenari kaya akan protein dan asam lemak esensial.

    BalasHapus
  41. Nama : M Ikbal Firmansyah
    Kelas : X IPA 1

    Jawaban :
    1. Kedelai Termasuk tanaman terna dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak, akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang, buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji.

    2. Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna coklat muda. Rasanya gurih dan legit sehingga banyak sukai.

    3. Kacang kenari Daunnya halus, berbentuk bulat telur, Permukaan atasnya berwarna hijau mengkilap, dan sisi bawah berwarna kekuningan. Bunga kenari harum, kecil, berbentuk bulat, berwarna oranye, dan dengan benang sari putih yang mengelilinginya.

    BalasHapus
  42. Nama : sophia ramona zulkarnaen
    Kelas : X IPA 1

    JAWABAN :
    • Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. buah tanaman kedelai berupa polong yg di dalamnya terdapat biji. biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yg tak mengandung edosperma. buah atau polong pada kedelai bewarna kuning kecoklatan dengan bulu' halus pada semua permukaan.

    • Kacang tanah tanaman dari keluarga kacang polong, satu famili dengan tanaman pangan lai seperti lentil, kacang kedelai dan kacang buncis. meskipun dari sudut botanikal kacang tanah adalah jenis kacang-kacangan, dari sudut pandang makanan, kacang tanah di anggap sebagai kelompok buah-buahan kering kering, sama seperti almond, hazelnut atau kacang walnut.

    • Kacang kenari berisi biji yg terbungkus cangkang yg keras dan dengan isi "daging" yg mengandung lemak dan protein tinggi dan dapat di makan

    BalasHapus
  43. Nama : Sophia ramona zulkarnaen
    Kelas : X ipa 1

    Jawaban:

    • kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. buah tanaman kedelai berupa polong yg di dalamnya terdapat biji. biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yg tak mengandung edosperma. buah atau polong pada kedelai bewarna kuning kecoklatan dengan bulu' halus pada semua permukaan.

    • kacang tanah tanaman dari keluarga kacang polong, satu famili dengan tanaman pangan lai seperti lentil, kacang kedelai dan kacang buncis. meskipun dari sudut botanikal kacang tanah adalah jenis kacang-kacangan, dari sudut pandang makanan, kacang tanah di anggap sebagai kelompok buah-buahan kering kering, sama seperti almond, hazelnut atau kacang walnut.

    • kacang kenari berisi biji yg terbungkus cangkang yg keras dan dengan isi "daging" yg mengandung lemak dan protein tinggi dan dapat di makan.

    BalasHapus
  44. Nama:Dwidya Sistha Prathama Masry
    Kelas: X IPA 1

    Jawaban:
    1. kacang tanah

    Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda. Rasanya gurih dan legit, sehingga banyak disukai. Harga kacang tanah juga terbilang murah.

    2.kacang kedelai
    Kenari memiliki mekanisme kardioprotektif karena efeknya pada kadar kolesterol, detak jantung, dan fungsi endotel. Kehadiran L-arginine, asam amino dalam kenari memberikan manfaat multivaskular bagi orang yang sakit karena masalah jantung atau berisiko besar mengalami serangan jantung.

    3.kacang kenari mempunyai struktur batang tegak dan mampu tumbuh mencapai ketinggian 45 , tinggi banri sekitar 3 meter dengan lebar 1,5 meter. warna batangnya bervariasi mulai dari putih, kelabu sampai coklat gelap

    BalasHapus
  45. Nama : santika jayasri
    Kelas : X IPA 1
    1.Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    2.Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.
    3.Buahnya berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji

    BalasHapus
  46. Nama:fauziah malawat
    Kls:X IPA1

    1.Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nanti yg tinggi ,kaya akan vitamin B ,zat besi,asam folat,kalsium,potasium,dan serat.

    2.kacang tanah berasal dari negara Brazil Amerika Selatan,dan kacang tanah di indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacang setelah kedelai.

    3.kacang kenari kaya antioksidan seperti flavonoid,asam elegiat,folat,gamma-tokoferol,(vitamin E),delta-tokoferol ,vitamin E,selenium,dan proantosianidin.

    BalasHapus
  47. Nama: Syarifah Salwia Alhabsyi
    Kelas: X IPA 1
    Jawab:
    • Kedelai termasuk tanaman
    TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    • kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda rasa gurih dan legit.Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.

    • kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  48. Nama:saleh alkatiri
    Kls. : X IPA 1

    Jawaban :
    1. Kedelai Termasuk tanaman terna dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak, akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang, buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji.
    2. Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna coklat muda. Rasanya gurih dan legit sehingga banyak sukai.
    3. Kacang kenari Daunnya halus, berbentuk bulat telur, Permukaan atasnya berwarna hijau mengkilap, dan sisi bawah berwarna kekuningan. Bunga kenari harum, kecil, berbentuk bulat, berwarna oranye, dan dengan benang sari putih yang mengelilinginya.

    BalasHapus
  49. Nama: Astriyati Anwar
    Kelas: X IPA 1
    Jawab:
    • Kedelai termasuk tanaman
    TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    • kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda rasa gurih dan legit.Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.

    • kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  50. Nama: Sitti Maryam Sri Tsaniyah
    Kelas: X IPA 1
    jawaban:

    1.Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma

    2. Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm.
    -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing.
    -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.
    -memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda.
    -Rasanya gurih dan legit, sehingga banyak disukai.


    3.Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat. Setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    BalasHapus
  51. Nama: Mohammad Renan Yamin
    Kelas: X IPA 1
    Jawab:
    • Kedelai termasuk tanaman
    TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.
    Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    • kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda rasa gurih dan legit.Kacang tanah berasal dari negara Brazilia, Amerika Selatan, dan kacang tanah di Indonesia merupakan tanaman terpenting kedua dalam jenis kacang-kacangan setelah kedelai.

    • kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    BalasHapus
  52. Nama : Hikmah S Ramadhani
    Kelas : X Ipa 1
    Jawaban :

    1. Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    2. Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    3. Buah kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat.

    BalasHapus
  53. Nama : Fahri Reza Alhamdi Kaisupy
    Kelas : X IPA 1
    Jawaban :

    1.kedelai termasuk tanaman TERNA,dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehinggi lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang didalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma.

    2.kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna coklat muda. Rasanya gurih dan legit sehingga banyak yang sukai

    3.kacang kenari berisi biji yang terbungkus cangkang yang keras dan dengan isi daging yang mengandung lemak dan protein tinggi yang dapat dimakan

    BalasHapus
  54. Nama: Sitiyani
    Kelas: X IPA 1
    jawaban:

    1.Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma

    2. Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm.
    -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing.
    -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.
    -memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda.
    -Rasanya gurih dan legit, sehingga banyak disukai.


    3.Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat. Setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    BalasHapus
  55. Nama:sulfahira somual
    Kelas:X IPA 1
    -Kedelai termasuk tanaman ternak, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. 

    -Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular.
    -kacang kenari adalahKacang  berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat. Setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    BalasHapus
  56. nama : Firda Julianty Junaidi
    kelas : X IPA 1

    1. Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma

    2. Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm.
    →Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing.
    →Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.
    →memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda.
    →Rasanya gurih dan legit, sehingga banyak disukai.

    3. Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat. Setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    BalasHapus
  57. Nama : Jurniati kasmin
    kelas : X ipa 2



    jwbn :

    - Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm, setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    - Kedelai termasuk tanaman TERNA, dengan demikian bagian batang tidak berkayu sehingga lunak. Akar pada tanaman kedelai tergolong akar tunggang. Buah tanaman kedelai berupa polong yang di dalamnya terdapat biji. Biji ini berkeping dua dan terbungkus dengan kulit biji yang tak mengandung endosperma

    - Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda,Rasanya gurih dan legit sehingga banyak disukai.

    BalasHapus
  58. Nama:Rugaya Laitupa
    kelas: Xipa2

    jawaban:

    -ciri ciri keledai
    Tanaman tegak dengan tinggi 40-90cm,bercabang,memiliki daun tunggal dan daun bertiga,bulu pada daun dan polong tidak terlalu padat dn umur tanaman antara 72-90 hari

    -ciri ciri kacang tanah
    Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50cm.

    -ciri ciri kacang kenari Kacang kenari berbentuk bulat atau lonjong seukuran bola golf atau diameter 4-5 cm. Saat masih muda berwarna hijau dan ketika masak berubah cokelat. Setiap buah kenari masing-masing berisi satu biji.

    BalasHapus
  59. Nama:Nafisa Luhulima
    Kelas X ipa²

    Jawaban👇

    1- kacang kedelai merupakan
    Biji dari tanaman sejenis kacang panjang bentuk kacang kedelai agak mirip dengan kacang hijau tetapi warna kacang kedelai warna kulit biji kuning,hijau atau coklat.

    -Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular.

    - kacang kenari berisi biji yang terbungkus cangkang yang keras dan dengan isi daging yang mengandung lemak dan protein tinggi yang dapat dimakan

    BalasHapus
  60. Nama : M. Zulkasim Nur Marasabessy
    Kelas : X ipa²

    Jawaban:

    1.Kenari kaya antioksidan seperti flavonoid, asam elagiat, folat, gamma-tokoferol, alpha-tokoferol (vitamin E), delta-tokoferol, vitamin E, selenium, melatonin, dan proantosianidin. Selain itu, kacang kenari juga mengandung banyak asam lemak omega-3, asam alfa-linoleat nabati, bersama serat makanan, protein, magnesium, dan fosfor.

    2.Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat.

    3.Kacang tanah memiliki bentuk seperti biji dengan warna cokelat muda

    BalasHapus
  61. Nama :syafiq ananto putra
    Kelas : X IPA 2

    Jawaban
    -Kedelai mempunyai kandungan sumber protein nabati yang tinggi, kaya vitamin B, zat besi, asam folat, kalsium, potasium dan serat

    -Bentuk kacang almond(kenari) ini lonjong dengan warna cokelat tua (berkulit). Permukaan kulitnya tampak seperti keriput

    -kacang kedelai merupakan
    Biji dari tanaman sejenis kacang panjang bentuk kacang kedelai agak mirip dengan kacang hijau tetapi warna kacang kedelai warna kulit biji kuning,hijau atau coklat

    BalasHapus
  62. NAMA:SAQINAH.RAHMAWATI
    KELAS:X.IPA.2
    JAWABAN👇

    -kedelai yang dibudidayakan (Glycine max L. Merrill) di Indonesia merupakan tanaman semusim, tanaman tegak dengan tinggi 40- 90 cm, bercabang, memiliki daun tunggal dan daun bertiga, bulu pada daun dan polong tidak terlalu padat dan umur tanaman antara 72-90 hari.

    -Kacang tanah adalah tanaman tahunan dengan batang lurus sepanjang 30-50 cm. -Daun majemuk, menyirip, panjang mengintai dengan empat helai daun masing-masing. -Bunga biasanya berwarna kuning dengan garis kemerahan dan kelopak tubular, bergerombol dalam kelompok 2 sampai 6 bunga masing-masing.

    -kacang kenari yaitu memiliki bentuk yang unik dan tidak beraturan. Ada yang menyebut kacang kenari sebagai brain food karena bentuknya yang seperti otak. Rasa kacang kenari yang dijual di pasaran biasanya gurih. Oleh karena itu, ada berbagai jenis kacang kenari yang dikenal.

    BalasHapus

Posting Komentar

Jadilah pembaca dan pengunjung yang bijak

Postingan populer dari blog ini

Biologi Kelas XII IPA : Pertemuan 4 : Enzim dan Metabolisme

PKWU Kelas X IPA 1-2-3 : Pertemuan 1 - Wirausaha kerajinan dengan Inspirasi Budaya Non Benda

Pertemuan 1 : Biologi Kelas XII IPA - BAB.1. Pertumbuhan dan Perkembangan